Kisi-Kisi Ujian Praktek PAI SD Tahun Pelajaran 2016/2017 BNSP

Berkas SekolahKisi-Kisi Ujian Praktek PAI SD Tahun Pelajaran 2016/2017 BNSPini tentu saja kami bagikan untuk Bapak/Ibu Guru di Sekolah bahkan Orang Tua Siswa di Rumah untuk  diberikan kepada Siswa supaya hasil dalam pelaksanaan Praktik Pendidikan Agama Islam mendapatkan hasil yang memuaskan.

Kisi-Kisi Ujian Praktek PAI SD Tahun Pelajaran 2016/2017

Kisi - kisi USBN Praktek Kurikukum 2006 SD ini tentu saja dapat menolong siswa dalam persiapan nantinya tentu saja dengan memperlajari materi-materi soal Ujian Praktek sebelumnya. Adapun Kisi-Kisi Ujian Praktek PAI ini akan kami paparkan dibawah ini :

Baca Juga

Standar Kompetensi Lulusan Nomor 1 :

Membaca, menulis dan menghafal surat-surat pendek pilihan dalam Al-Qur’an, mulai dari QS. Al-Fatihah sampai Surat Al- ‘Alaq dan ayat pilihan pada surat al-Maidah ayat 3 dan al-Hujurat ayat 13 :
  1.  Membaca salah satu ayat pilihan pada surat al-Maidah ayat 3 dan al-Hujurat ayat 13, serta surat pendek pilihan yaitu surat Al Alaq 1-5, Al Qadr, Al Fiil, dan Al Maun. (Peserta didik dapat membaca Membaca salah satu ayat pilihan pada surat al-Maidah ayat 3 dan al-Hujurat ayat 13, serta surat pendek pilihan yaitu surat Al Alaq 1-5, Al Qadr, Al Fiil, dan Al Maun )
  2. Menulis salah satu surat pilihan yaitu surat Al Fatihah, Al ‘Asr, Al Kautsar, An Nashr, Al Lahab dan Al Ikhlas (Peserta didik dapat menulis salah satu surat pilihan yaitu surat Al Fatihah, Al ‘Asr, Al Kautsar, An Nashr, Al Lahab dan Al Ikhlas )
  3. Menghafal salah satu surat pendek pilihan yaitu surat Al Fatihah, Al 'Asr, Al Fiil, Al Maun, Al Kafirun dan Al Lahab (Peserta didik dapat Menghafal salah satu surat pendek pilihan yaitu surat Al Fatihah, Al 'Asr, Al Fiil, Al Maun, Al Kafirun dan Al Lahab)
 Standar Kompetensi Lulusan Nomor 2 :

Mengenal dan melaksanakan Rukun Islam mulai dari bersuci (thaharah) sampai zakat serta mengetahui tata cara pelaksanaan ibadah haji

  1. Mempraktikkan wudhu dengan baik dan benar. ( Peserta didik dapat mempraktikkan wudhu dengan baik dan benar.) 
  2. Mempraktikkan Adzan / Iqomah (Peserta didik dapat mempraktikkan Adzan / Iqomah )
  3. Mempraktikkan shalat lima waktu dengan tertib, tuma’ninah, dan benar. (Peserta didik dapat mempraktikkan shalat wajib dengan tertib, tuma’ninah, dan benar.)
Untuk lebih jelasnya lagi, silahkan klik DISINI
loading...

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel